terima kasih Archive
20 Feb 2011
Terima Kasih Cinta
By AntoniusHalim On 20 February 2011 In Cinta, Edukasi, Islam, Kebahagiaan, Kedamaian, Kehidupan, Keluarga, Kesempurnaan, Keyakinan, Pengalaman, Pengembangan Diri, Pernikahan, Waktu
Dan Saat engkau bertemu seseorang yang saat ini menemanimu seumur hidup (suami / istri) kita, Berterima-kasihlah sepenuhnya bahwa ia mencintaimu. Karena saat ini kalian mendapatkan kebahagiaan dan cinta sejati yang kau cari. ~ By : Safruddin
3 Jan 2011
Berterima Kasih
Orang yang tidak berterima kasih ketika mendapat sedikit, tidak akan berterima kasih ketika mendapat banyak. – Pepatah Estonia –